Tulisan Terbaru

Cara Bypass TPM 2.0 Penyebab Tidak Bisa Instal Windows 11

Cara Bypass TPM 2.0 Penyebab Tidak Bisa Instal Windows 11

Mulai kuartal 3 tahun ini, kita bisa upgrade komputer Windows kita ke Windows 11 secara gratis 100%. Tapi untuk bisa instal Windows 11, kita membutuhkan perangkat yang paling tidak harus sesuai dengan persyaratan spesifikasi minimal Windows 11. Berbeda dengan Windows 10, persyaratan minimal agar bisa menggunakan Windows 11 bisa dibilang cukup tinggi. Kini Microsoft membutuhkan…

Windows 7 SP1 RTM Final telah dirilis

Windows 7 SP1 RTM Final telah dirilis

Waktu menunggu akhirnya telah berakhir! Seperti yang diharapkan, Service Pack 1 RTM untuk Windows 7 dan Windows Server 2008 R2 telah rilis ke Internet. Kembali pada bulan Desember, saya melaporkan bahwa build 7601.17514.101119-1850 adalah Service Pack 1 RTM untuk versi terbaru Windows OS. String build menandakan bahwa build 7601.17514.101119-1850 dikompilasi hampir dua bulan yang lalu….

Download dan Install WhatsApp di Komputer Windows 7

Download dan Install WhatsApp di Komputer Windows 7

Beberapa hari yang lalu, Facebook resmi merilis aplikasi WhatsApp versi desktop untuk sistem operasi Windows dan Mac. Aplikasi WhatsApp terbaru ini dapat kita gunakan untuk berkirim pesan tanpa harus menyentuh smartphone atau membuka halaman web tertentu. Karena aplikasi WhatsApp untuk komputer ini dapat dibilang hanya sekedar mirror dari WhatsApp yang ada di smartphone, jadi Anda…

Cara Update Windows Defender Otomatis dan Manual (Offline)

Cara Update Windows Defender Otomatis dan Manual (Offline)

Apakah Anda sering mengalami masalah saat update antivirus Windows Defender? Jika Ya, maka jangan khawatir karena pada tulisan kali ini AplikasiPC akan membahas beberapa cara untuk mengatasi masalah tersebut. Microsoft selalu berusaha memberikan update terbaru pada setiap layanannya secara berkala. Hal ini bertujuan agar seluruh layanan yang diberikan oleh Microsoft dapat bekerja maksimal. Namun meskipun…

Sinkronisasi File dan Folder dengan FreeFileSync Pada Windows

Sinkronisasi File dan Folder dengan FreeFileSync Pada Windows

Mensinkronisasi file dan folder antara beberapa folder berbeda, drive lokal atau drive eksternal akan meringankan pekerjaan Anda seandainya Anda memiliki cara untuk menggandakan beberapa data tanpa menggunakan cara manual melalui copy paste, Windows telah menyediakan alat bantu untuk melakukan sinkronisasi dile dan folder yaitu SyncToy. Dalam postingan ini akan kami ulas cara menggunakan FreeFileSync untuk…

Cara Reset Aplikasi WhatsApp Desktop di Windows 11/10

Cara Reset Aplikasi WhatsApp Desktop di Windows 11/10

WhatsApp, siapa yang tidak tahu? Ia merupakan salah satu aplikasi perpesanan yang paling banyak digunakan saat ini. WhatsApp, yang sekarang dikuasai oleh Facebook, tersedia hampir untuk semua platform, termasuk Windows, MacOS, iOS, Linux, dan Android. Di sistem operasi Windows, aplikasi WhatsApp memiliki julukan WhatsApp Desktop. WhatsApp versi desktop memiliki hampir semua fitur yang ada di…

© 2024AplikasiPC. Hak cipta dilindungi.
Dibawah lisensi AskNet Media.