Label: Windows Update List/Grid

Tutorial Cara Mematikan / Disable Windows Update Windows 10

Tutorial Cara Mematikan / Disable Windows Update Windows 10

Ingin mematikan atau menonaktifkan fungsi Windows Update di Windows 10? Berikut adalah beberapa cara untuk menghentikan proses download update Windows 10 atau sekaligus mematikannya sepenuhnya. Bukan rahasia lagi bahwa Microsoft telah mengubah berbagai lokasi pengaturan dan komponen pada Windows 10. Kebanyakan pengaturan tersebut telah dipindahkan dari Control Panel ke aplikasi Settings yang lebih sederhana, dan…

Cara Update Manual Windows 10 (Security Update Desember 2020)

Cara Update Manual Windows 10 (Security Update Desember 2020)

Update kumulatif Desember 2020 untuk Windows 10 kini sudah bisa di download melalui situs katalog update resmi dari Microsoft. Update ini pada dasarnya merupakan update keamanan yang berfungsi untuk meminimalisir kerentanan yang ada di berbagai komponen dan program Windows. Biasanya, update ini akan di download & install secara otomatis melalui Windows Update ketika komputer tersambung…

2 Cara Update Windows 10 (1903) Ke Versi Terbaru (1909)

2 Cara Update Windows 10 (1903) Ke Versi Terbaru (1909)

Update Windows 10 bulan November 2019 sekarang sudah tersedia untuk umum. Update ini memiliki nomor versi 1909 dari yang sebelumnya 1903. Tidak seperti update Windows 10 sebelumnya (1903), di versi 1909 ini Microsoft tidak menambahkan banyak fitur baru, melainkan lebih mengutamakan ke peningkatan perfoma & kualitas. Namun jika Anda penasaran fitur baru apa saja yang…

Mematikan Windows Update Otomatis di Windows 10 Via Registry

Mematikan Windows Update Otomatis di Windows 10 Via Registry

Tidak seperti pendahulunya, di Windows 10 kita harus bersusah payah untuk mematikan fitur update otomatis milik Windows update. Pengaturan Windows update yang dulu dapat kita gunakan untuk mematikan update otomatis kini dihilangkan dari Windows 10 serta tidak disediakan pengaturan lain yang dapat kita gunakan untuk mematikan update otomatis ini. Untungnya, pengguna yang menggunakan Windows 10…

Cara Mematikan Update Driver Otomatis di Windows 10

Cara Mematikan Update Driver Otomatis di Windows 10

Driver suatu perangkat berperan sangat penting di sistem operasi Windows. Selain untuk mengenalkan perangkat ke Windows, driver juga diperlukan untuk mengatur bagaimana perangkat tersebut berjalan. Untuk itu, sangat penting kita memiliki driver yang cocok serta paling mutakhir agar perangkat dapat berkerja sebagaimana mestinya. Karena pengguna Windows 10 rata-rata malas untuk mengupdate driver, kini Microsoft telah…

Download Update Windows 10 build 14393.103 (KB3176938)

Download Update Windows 10 build 14393.103 (KB3176938)

Baru saja, Microsoft merilis Windows 10 build 14393.103 yang dikembangkan melalui program Windows Insider. Jika Anda mengikuti program Release Preview atau Slow Ring Insider, update KB3176938 akan segera muncul di komputer Windows 10 Anda dan akan otomatis di download serta di install. Perbaikan utama pada update ini adalah sebagai berikut: Peningkatan keandalan pada aplikasi Windows…

© 2025AplikasiPC. Hak cipta dilindungi.
Dibawah lisensi AskNet Media.