Label: Wi-Fi List/Grid

Cara Ampuh Memperbaiki Wi-Fi Error di Windows 11

Cara Ampuh Memperbaiki Wi-Fi Error di Windows 11

Apabila Anda menggunakan OS Windows 11, pasti Anda sudah tidak asing lagi dengan masalah WiFi error. Salah satu masalah yang kerap terjadi ialah WiFi lambat yang diikuti dengan pesan error seperti “Limited access”, “Unidentified Network”, atau “no internet access”. Jika Anda mengalami salah satu error tersebut, Windows 11 dibekali fitur untuk mengatur ulang (reset) pengaturan…

2 Cara Mengaktifkan Hotspot WiFi di Windows 11

2 Cara Mengaktifkan Hotspot WiFi di Windows 11

Untuk mengaktifkan WiFi hotspot di Windows 11, kita tidak perlu menginstal aplikasi tambahan lagi karena Microsoft sudah menyediakan fitur untuk ini. Fitur Mobile Hotspot bisa kita gunakan untuk berbagi koneksi internet dengan perangkat lain seperti smartphone, IoT, maupun sesama laptop asalkan memiliki perangkat WLAN. Frekuensi yang bisa digunakan mencakup 2.4 GHz dan 5 GHz (jika…

Cara Melihat Password WiFi di Windows 11 (Laptop & PC)

Cara Melihat Password WiFi di Windows 11 (Laptop & PC)

Microsoft menyediakan beberapa cara untuk melihat password Wi-Fi di Windows 11, diantaranya adalah melalui Settings & Command Prompt / Windows Terminal. Melihat kata sandi Wi-Fi sering diperlukan saat kita ingin menyambungkan perangkat lain ke Wi-Fi tetapi tidak terlalu ingat dengan kata sandinya. Terlebih lagi jika itu merupakan kata sandi WiFi kafe atau tempat umum, pasti…

4 Cara Memperbaiki Masalah Wi-Fi Error di Windows 10 Terbaru

4 Cara Memperbaiki Masalah Wi-Fi Error di Windows 10 Terbaru

Masalah konektivitas Wi-Fi sering dijumpai setelah kita menginstall update fitur di Windows 10, seperti contohnya dari Windows 10 2004 ke Windows 10 20H2. Setelah menginstall Windows 10 20H2, banyak pengguna Windows 10 yang mengeluhkan soal tidak mendapatkan koneksi internet padahal Wi-Fi sudah tersambung hingga sinyal Wi-Fi menjadi hilang sama sekali. Masalah tersebut biasanya disebabkan karena…

Cara Melihat / Mencari MAC Address Wi-Fi / LAN di Windows 10

Cara Melihat / Mencari MAC Address Wi-Fi / LAN di Windows 10

MAC Address atau Media Access Control adalah alamat jaringan yang berada di dalam data link layer pada lapisan model OSI. MAC Address ini berisi kode unik yang diberikan untuk tiap bagian kartu jaringan komputer yang terhubung pada jaringan internet. Fungsi dari MAC Address ini yaitu untuk mengindentifikasi perangkat keras jaringan komputer sehingga perangkat bisa berkomunikasi…

Cara Mengaktifkan WiFi Hotspot di Windows 10

Cara Mengaktifkan WiFi Hotspot di Windows 10

Bersamaan dengan update ulang tahun Windows 10, Microsoft menambahkan fitur baru yang dapat kita manfaatkan untuk membagikan (share) Internet dari PC Windows 10 ke PC atau perangkat lain seperti smartphone dan tablet. Cara ini menggunakan Wi-Fi sebagai media penghubung sehingga dapat dikatakan sama saja kita mengubah PC kita menjadi pusat Hotspot. Fitur untuk mengaktifkan komputer…

© 2025AplikasiPC. Hak cipta dilindungi.
Dibawah lisensi AskNet Media.