Label: Registry List/Grid

Cara Mengembalikan Pengaturan Registry Windows 10 Seperti Semula
Windows 10 merupakan sistem operasi yang sangat kompleks dengan jutaan pengaturan di Registry-nya. Setiap kali Anda menginstall aplikasi baru atau merubah pengaturan di Windows 10, ia akan memperbarui value registry untuk menerapkannya. Di AplikasiPC.com, sedikitnya kami mempublikasikan 5 tutorial setiap bulannya yang melibatkan perubahan sistem registry di Windows. Terkadang, AplikasiPC juga menggunakan jalan pintas dengan…