Label: Region List/Grid

Cara Mengubah Tampilan Waktu ke 24 Jam di Windows 10
Sama seperti pendahulunya, Windows 10 juga menampilkan tanggal dan waktu di desktop-nya yang diletakan di sisi kanan bawah taskbar. Pada pengaturan default-nya, Windows 10 menampilkan waktu dengan format 12 jam (dengan AM/PM) yang mana format waktu tersebut dinilai kurang nyaman untuk dibaca bagi sebagian besar pengguna Windows 10 di Indonesia. Jika Anda lebih nyaman membaca…