Ditulis oleh: admin List/Grid

Cara Melihat / Mencari MAC Address Wi-Fi / LAN di Windows 10

Cara Melihat / Mencari MAC Address Wi-Fi / LAN di Windows 10

MAC Address atau Media Access Control adalah alamat jaringan yang berada di dalam data link layer pada lapisan model OSI. MAC Address ini berisi kode unik yang diberikan untuk tiap bagian kartu jaringan komputer yang terhubung pada jaringan internet. Fungsi dari MAC Address ini yaitu untuk mengindentifikasi perangkat keras jaringan komputer sehingga perangkat bisa berkomunikasi…

Mengatasi “This unsafe download was blocked by SmartScreen Filter” di Windows 10

Mengatasi “This unsafe download was blocked by SmartScreen Filter” di Windows 10

Sering kali ketika kita akan mengunduh aplikasi maupun file di Internet menggunakan browser Microsoft Edge, Windows menampilkan pesan peringatan “This unsafe download was blocked by SmartScreen Filter“. This unsafe download was blocked by SmartScreen Filter Pesan peringatan “This unsafe download was blocked by SmartScreen Filter” disebabkan oleh fitur keamanan yang dijuluki SmartScreen yang otomatis terinstall…

Memperbaiki Webcam Error di Windows 10 Anniversary Update

Memperbaiki Webcam Error di Windows 10 Anniversary Update

Banyak pengguna Windows 10 yang mengeluhkan semenjak mereka menginstall Windows 10 Anniversary Update, webcam mereka menjadi tidak dapat digunakan. Hal tersebut kemungkinan besar terjadi karena Microsoft merubah engine yang berhubungan dengan codec di system core Windows 10. Semua perangkat yang menggunakan codec MJPEG dan H264 dipastikan akan bermasalah ketika digunakan. Untungnya, saat ini tim official…

Transform Windows 7 Menjadi Windows Longhorn

Transform Windows 7 Menjadi Windows Longhorn

Siapa yang tidak tahu tentang “Longhorn”? Longhorn adalah codename dari Windows Vista Preview. Ketika Windows Vista sedang dikembangkan, Microsoft menggunakan nama kode “Longhorn” untuk alpha dan beta-nya. Longhorn penuh dengan hal-hal baru. Ada animasi mengagumkan dalam layar login (welcome screen), layar boot, shellstyle (detail panel) dan pada Windows Explorer, gambar pengguna dalam Start Menu dan…

Download Update Windows 10 build 14393.103 (KB3176938)

Download Update Windows 10 build 14393.103 (KB3176938)

Baru saja, Microsoft merilis Windows 10 build 14393.103 yang dikembangkan melalui program Windows Insider. Jika Anda mengikuti program Release Preview atau Slow Ring Insider, update KB3176938 akan segera muncul di komputer Windows 10 Anda dan akan otomatis di download serta di install. Perbaikan utama pada update ini adalah sebagai berikut: Peningkatan keandalan pada aplikasi Windows…

Mengatasi Gambar Mini (thumbnail) Tidak Muncul di File Explorer

Mengatasi Gambar Mini (thumbnail) Tidak Muncul di File Explorer

File Explorer, atau yang lebih dikenal dengan nama Windows Explorer, di Windows 10 menawarkan delapan tampilan, diantaranya: Extra Large icon, Large icon, Small icons, Tiles, List, Content, Medium icons, dan Details. Cara paling mudah untuk berpindah dari satu mode tampilan ke mode lainnya adalah dengan cara mengklik tab View yang ada di atas jendela File…

© 2025AplikasiPC. Hak cipta dilindungi.
Dibawah lisensi AskNet Media.